Our Services

Maksima akan terus berkembang seiring berjalannya waktu, dan akan melakukan ekspansi layanan yang lebih luas kedepannya

Driver Service

Suatu pekerjaan yang dibayar untuk mengemudikan mobil dengan baik sesuai dengan peraturan lalu lintas yang berlaku demi keselamatan setiap penumpang

Layanan Driver Maksima Cakrawala Insani telah menerima amanah untuk menjadi vendor driver di MNC, Muamalat, BMM, DPLK, dll.

 

Satuan layanan yang memiliki keahlian dalam memperbaiki AC. Menyediakan servis AC mati total, kotor, suara berisik dll

Saat ini Maksima sudah melayani Servis AC di tempat-tempat yakni:
Masjid Baiturrahman
Masjid Al-Muttaqien
Masjid Daarul Taqwa
Rumah Pribadi
Dept Sosial
DCO Muamalat Mujaer
Muamalat Tendean
Muamalat Dramaga
Muamalat Pajajaran
Perumahan Kawasan BSD
Perumahan Bukit Permai Cibubur
Perumahan Griya Cilengsi Permai
Perumahan Warga Kampung Tipar
Perumahan Komplek Koperasi Radar Auri
Perumahan Pondok Cibubur
Perumahan Medland

cleaning Service

Memberikan pelayanan kebersihan, kerapihan dan higienis dari sebuah gedung / bangunan baik indoor ataupun outdoor sehingga tercipta suasana yang nyaman dalam menunjang aktivitas sehari-hari

Saat ini layanan Cleaning Service Maksima Cakrawala Insani sudah mencakup seluruh wilayah di Indonesia, khususnya di perusahaan Bank Muamalat.

 

Messenger Service

Membantu mengirim hardcopy, barang atau bisa juga sesuatu yang sangat privasi untuk dikirim ke perusahaan yang bekerjasama dengan perusahaan atau instansi yang berkepentingan

Kami bermitra dan bekerja sama dalam menyalurkan tenaga kerja Messenger, khususnya ke Bank Muamalat, & Hisana Fried Chicken.

Security Service

Satuan kelompok petugas yang dibentuk oleh instansi / proyek / badan usaha untuk ,elakukan keamanan fisik (physical security) dalam rangka penyelenggara keamanan swakarsa dilingkungan kerjanya.

Maksima bermitra dengan Shipper untuk membantu di bagian Keamanan Gudang, Layanan Security Maksima pun tersebar keseluruh wilayah di Indonesia.